Download Brosur Toyota All New Raize 2023

  • Pada artikel ini Anda bisa mengunduh brosur Toyota Raize 2023.

Otojatim.com - Secara visual, Toyota Raize memiliki karakter stylish dan mewah. Grill depannya berbentuk trapezoid ke bawah dengan cover fog lamp berbentuk F yang seakan agak angkuh namun berkelas.


Sederet fitur canggih disematkan demi memberi pengalaman nerkendara yang menyenangkan bagi konsumennya. Diantaranya adalah fitur smart assist generasi terbaru seperti cruise control, smart panorama parking assist, collision warning function and crash avoidance braking function, erroneous start pervention function dengan braking control, recognition function, leading vehicle start notification function, lane departure warning function, blind-spot monitor, corner sensor, dan banyak lainnya.


Untuk menghibur di sepanjang perjalanan, Raize menawarkan layar sentuh 9 inci yang bisa terkoneksi langsung dengan smartphone via aplikasi SmartDeviceLink atau AppleCarPlay. 


Pada area kemudi, speedometer tampil dengan format digital kekinian melalui layar TFT 7 inci LCD display. Ada empat pilihan tampilan tema speedometer yang bisa dipilih, yakni advanced, exciting, simple, dan analog.


Toyota Raize hadir dalam dua pilihan penggerak, yakni 2 wheel drive (2WD) dan 4 wheel drive (4WD). Dimana semuanya dibekali mesin 1.000 cc turbo dan transmisi D-CVT. Di atas kertas, mesin tersebut diklaim mampu menghasilkan tenaga sebesar 98 tk dan torsi 140 Nm.


Harga Toyota Raize mulai dari Rp 250,18 juta hingga Rp 317,78 juta. Berikut brosur Toyota Raize 2023 yang bisa langsung disimpan di gadget Anda: Klik untuk memperbesar.

toyota raize 2023

Download brosur toyota raize 2023

Katalog toyota raize 2023

Harga toyota raize 2023

Jual toyota raize 2023

Harga toyota raize 2023 surabaya


LihatTutupKomentar
close
harga yamaha lexi